image description
image
  • 2022-10-14 00:00:00
  • CahyaNingrum
  • 2431
  • Kegiatan Prodi
Kuliah Pakar Prodi Kebidanan Program Sarjana

Prodi Kebidanan Program Sarjana, Fakultas Kesehatan, Universitas Ngudi Waluyo mengadakan Kuliah Pakar dengan tema  "PEMANFAATAN DATA SEKUNDER DAN ETHICAL CLEARANCE DALAM PENYUSUNAN TUGAS AKHIR” Seluruh mahasiswa kebidanan diwajibkan untuk mengikuti karena sangat penting ilmunya untuk bekal Menyelesaikan SKRIPS. Dengan Narasumber Ibu Isfaizah,S.SiT.,MPH (PPM Prodi Kebidanan Program Sarjana) "Mengenal Data Sekunder Dalam Penelitian Kesehatan", Bapak Najib, SE.,MM (Peneliti Pusat Riset Kependudukan, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN)) "Pemanfaatan Data Sekunder dan Cara Mengakses Data Sekunder Bidang Kesehatan", dan Ibu Anasthasia Puji Astuti, S.Farm.,M.Sc., Apt (Ketua Komite Etik Penelitian Universitas Ngudi Waluyo) "Pentingnya dan Prosedur Permohonan Ethical Clearance". Kegiatan kuliah pakar ini akan dilaksanakan pada Hari Jumat, 14 Oktober 2022, Jam 13.00 WIB melalui media ZOOM. 



Kategori

Program Studi Kebidanan Program Sarjana dan Program Profesi

  • Jl. Diponegoro no 186 Gedanganak - Ungaran Timur, Kab. Semarang Jawa Tengah
  • Tel: (024)-6925408
  • Fax: (024)-6925408
  • Email: [email protected]

SOSIAL MEDIA


UNIVERSITAS NGUDI WALUYO © Program Studi Kebidanan Program Sarjana dan Program Profesi 2023